Menu
asiastrongmen.com
  • Sample Page
asiastrongmen.com
Trend-Trend Fashion Wanita Tahun 2021

Trend-Trend Fashion Wanita Tahun 2021

Posted on February 9, 2021 by admin

Berita Terbaru – Welcome 2021! Tentu saja kamu mempunyai harapan baru ditahun ini ? Contohnya berharap dapat merubah penampilan kalian biar tambah kece atau kekinian mungkin? Maka dari itu ,setidaknya mungkin diantara kamu harus mengetahui trend fashion apa yang tengah hits dan pastinya terkenal ditahun ini ? Berikut ulasannya :

Trend-Trend Fashion Wanita Tahun 2021
  • Bike shorts +Blazer
    Yup, nyatanya desainer-desainer terkenal di dunia sudah makin berkembang imajinasinya. Contohnya saja kombinasi antara blazer dengan celana pendek ketat yang selama ini disebut sebagai bike shorts atau celana pendek sepeda. Meskipun style fashion ini agak terlihat “awam” digunakan untuk berolahraga ataupun digunakan untuk ke kantor, pasti dengan perpaduan ini akan menjadi suatu kesempurnaan jika digunakan saat kalian hendak berjalan-jalan ke mall ataupun traveling mencari tempat-tempat yang cocok untuk spot instagramable!
  • Plaid And Checkered
    Yang kedua yaitu motif plaid atau kotak. Dengan fashion ini kamu bisa mengenakannya untuk acara apapun. Kombinasikan plaid shirt dan ripped denim agar bisa menimbulkan kesan casual!
  • Floral Atau Animal Print
    Motif floral tentu masih disukai para millenial, namun kamu juga akan menemukan tren yang baru, yakni animal print. Contohnya seperti leopard print, cow hide, crocodile print, tiger print, dan lain sebagainya. Yuk coba sekarang !
  • Boiler suits
    Merupakan tipe jumpsuits, namun lebih terlihat maskulin, jika dipadukan dengan kemeja dan bawahan celana. Initinya Boiler suits merupakan setelan untuk jenis pekerjaan yang kotor, namun kesannya seperti terlihat pekerja keras (bengkel, dan lainnya ). Namun seiring dengan majunya zaman, setelan ini justru menjadi sebuah style yang menarik untuk digunakan sehari-hari ataupun untuk acara tertentu.
  • Puff shoulders
    Puff shoulders (busana dengan bagian bahu yang mengembang) , masuk dalama trend fashion di tahun ini. Dengan memakai Puff shoulders, maka tampilanmu akan terkesan glamor tapi ada sentuhan vintagenya. Hal ini dikarenakan Puff shoulders merupakan trend fashion yang dulu sempat terkenal ditahun 80an, namun ditahunini, para desainer memberikan Puff shoulders sedikit sentuhan modern supaya tampak lebih fashionable, modis , dan trendy untuk digunakan dijaman sekarang ini.

Semoga artikel ini bermanfaat utnukmu ya !

Trend Fashion Terbaru

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Tom Ford Memberikan Perhitungannya Tentang Sistem Lama Dalam Dunia Mode
  • Ingin Mengunjungi Tempat Antimainstream Bandung Bisa Mendatangi Spot Ini
  • Omset Menurun Bagaimana Langkah Putri Gucci Sekarang ?
  • Teknologi Pada Saat Pandemic Ini Sangat Diandalkan Oleh Desainer NYFW
  • Benarkah Toko Fisik Dunia Fashion Sebentar Lagi Tidak Ada ?

Recent Comments

    Archives

    • February 2021

    Categories

    • Info Seputar Tips Bisnis imprt dan cargo Terbaru
    • Slot Online
    • Trend Fashion Terbaru
    • Uncategorized

    Meta

    • Log in
    • Entries feed
    • Comments feed
    • WordPress.org
    ©2021 asiastrongmen.com | Powered by WordPress & Superb Themes